Senin, 14 November 2011

Konsep dan Teori Administrasi


KONSEP DAN TEORI ADMINISTRASI

PENGERTIAN KONSEP

KONSEP ADALAH AKUMULASI DARI IDEA YANG MENGANDUNG BERBAGAI VARIASI DAN SETIAP VARIASI MENGANDUNG BERBAGAI NILAI-NILAI.

DALAM KONSEPTUAL ADMINISTRASI ADANYA KEBEBASAN INTELEKTUAL MANUSIA UNTUK MELALUKAN PEMIKIRAN SEHINGGA DAPAT MENEMUKAN HAKIKAT KANDUNGAN KEBENARAN KONSEP ADMINISTRASI.

KEBEBASAN INTELEKTUAL DARI PEMIKIRAN MANUSIA :

KEBEBASAN BERPIKIR

KEBEBASAN BERTINDAK

KEBE3BASAN BERSAING

KEBEBASAN MORAL

KEBEBASAN BERSERIKAT

PENGERTIAN ADMINISTRASI        

MENURUT HERBERT A. SIMON : ADMINISTRASI ADALAH KEGIATAN-KEGIATAN KELOMPOK KERJA SAMA UNTUK MENCAPAI TUJUAN-TUJUAN BERSAMA.

MENURUT SONDANG P. SIAGIAN : ADMINISTRASI ADALAH KESELURUHAN PROSES KERJA SAMA ANTARA DUA ORANG ATAU LEBIH YANG DI DASARKAN ATAS RASIONALITAS TERTENTU DALAM RANGKA PENCAPAIAN TUJUAN YANG TELAH DITENTUKAN SEBELUMNYA DENGAN PEMAMFAATAN SARANA DAN PRASARANA TERTENTU SECARA BERDAYAGUNA DAN BERHASILGUNA.

MENURUT HADARI NAWAWI : ADMINISTRASI ADALAH RANGKAIAN KEGIATAN ATAU PROSES PENGENDALIAN ACARA ATAU SISTEM KERJASAMA SEJUMLAH ORANG AGAR BERKLANGSUNG EFEKTIF DAN EFESIAN DALAM MEWUJUDKAN TUJUAN BERSAMA.

KANDUNGAN DARI PENGERTIAN ADMINISTRASI :

ADANYA MANUSIA LEBIH DARI SATU ORANG

ADANYA TUJUAN YANG JELAS

ADANYA PEMBAGIAN TUGAS YANG JELAS

ADANYA TINDAKAN EFESIEN

ADANYA TINDAKAN EFEKTIF

ADANYA TINDAKAN RASIONALITAS




PENGERTIAN PENDIDIKAN

PENDIDIKAN : PROSES P[ENGUBAHAN SIKAP DAN TATA LAKU SESEORANG ATAU KELOMPOK ORANG DALAM USAHA MENDEWASAKAN MANUSIA MELALUI UPAYA PENGAJARAN DAN PELATIHAN, PROSES, CARA, PERBUATAN MENDIDIK (KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA)

PENDIDIKAN : ADALAH USAHA SADAR DAN TERENCANA UNTUK MEWUJUDKAN SUASANA BELAJAR DAN PROSES PEMBELAJARAN AGAR PESERTA DIDIK SECARA AKTIF MENGEMBANGKAN POTENSI DIRINYA UNTUK MEMILIKI KEKUATAN SPIRITUAL KEAGAMAAN, PENGENDALIAN DIRI, KEPRIBADIAN, KECERDASAN, AKHLAK MULIA SERTA KETERAMPILAN YANG DIPERLUKAN DIRINYA, MASYARAKAT, BANGSA DAN NEGARA (UNDANG-UNDANG RI NO. 20 TAHUN 2003, TENTANG SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL).


PENGERTIAN ADMINISTRASI PENDIDIKAN :

ADMINISTRASI PENDIDIKAN : SEGALA USAHA BERSAMA UNTUK MENDAYAGUNAKAN SUMBER-SUMBER (PERSONIL MAUPUN MATERIL) SECARA EFEKTIF DAN EFESIEN UNTUK MENUNJANG TERCAPAINYA PENDIDIKAN (SYARIF)

ADMINISTRASI PENDIDIKAN : RANGKAIAN KEGIATAN ATAU KESELURUHAN PROSES PENGENDALIAN USAHA KERJASAMA SEJUMLAH ORANG UNTUK MENCAPAI TUJUAN PENDIDIKAN SECARA BERENCANA  DAN SISTEMATIS YANG DISELENGGARAKAN DALAM LINGKUNGAN TERTENTU TERUTAMA BERUPA PENDIDIKAN LEMBAGA FORMAL. (HADARI NAWAWI)



Tidak ada komentar: